equityworld futures pusat
Friday, September 5, 2014

Friday, September 05, 2014
Selamat Pagi, Berikut adalah Ulasan Market Report untuk Index Hangseng serta LOCO LONDON GOLD
(Jumat,05 September 2014)

News LOCO LONDON GOLD:
Open                     High                       Low                        Close                     Range
1269.25               1277.20               1260.30               1261.45               16.90
Emas turun pada sesi perdagangan hari Kamis, karena Euro melemah terhadap dolar pasca Bank Sentral Eropa (ECB) memangkas suku bunga ke rekor terendahnya dan mengatakan akan meluncurkan program pembelian aset untuk menangkal deflasi di zona Eropa.

Presiden ECB Mario Draghi, berbicara pada sebuah konferensi pers tak lama pasca ECB secara tak terduga menurunkan suku bunga menjadi 10 basis poin, bank sentral juga mengatakan akan mulai program stimulus pembelian Aset pada bulan depan.

Penguatan ekuitas AS didorong oleh aktivitas sektor jasa yang menguat juga membuat penurunan daya tarik emas sebagai safe haven.

Euro melemah terhadap mata uang AS membuat emas dalam denominasi dolar lebih mahal bagi investor non-AS dan Eropa lainnya.

Di COMEX NewYork-AS, Emas berjangka untuk bulan Desember turun sebesar $3,80 menetap di level $1.266,50 per ons.

ECB berada di bawah tekanan yang kuat untuk mengatasi rendahnya tingkat inflasi terkait konflik di Ukraina mengancam stabilitas pemulihan ekonomi yang rapuh di wilayah Eropa.

News Index Hangseng:
Open                     High                       Low                        Close                     Range
25303                   25359                   25163                   25197                   196
Saham-saham Hong Kong berakhir sedikit lebih rendah pada hari Kamis pasca reli terakhir memangkas kerugian awal yang dipicu oleh aksi profit taking.

Indeks Hang Seng turun tipis 20,03 poin menjadi 25,297.92 dengan nilai transaksi sebesar HK $ 86.22 miliar ($ 11.13 miliar).

Analisa Teknikal:
Analisa Teknikal Loco London Gold (Jumat,05 September  2014)(by Support Resistance)
Perkiraan Range Short (1250-1275) Middle (1245-1285); Perkiraan Range Tahunan (1150-1600); Target Naik selanjutnya diperkirakan di kisaran harga 1300an; Target Penurunan selanjutnya diperkirakan hingga di kisaran harga 1250an.
Analisa Teknikal Index Hangseng (Jumat,05 September  2014)(by Support Resistance)
Perkiraan Range Short (25000-25350) Middle (24900-25450); Perkiraan Range Tahunan (19500-26000)

Calendar Economic (Jumat,05 September  2014) (WIB)
13:00 / EUR / German Industrial Production (MoM) / Medium-High;
16:00 / EUR / GDP  (Eropa) / Medium-High;                                                               
19:30 / CAD / Employment Change / HIGH;        
19:30 / USD / Nonfarm Payrolls + Private Nonfarm Payrolls + Unemployment Rate / HIGH;
21:00 / CAD / Ivey PMI / HIGH;

DEMIKIAN INFORMASI YANG DAPAT SAYA SAMPAIKAN, SEMOGA BERMANFAAT
SELAMAT BERAKTIVITAS DAN SUKSES UNTUK KITA SEMUA

TERIMA KASIH

DISCLAIMER
Berita dan komentar di dalam ulasan informasi dan ulasan teknikal bukan rekomendasi untuk beli maupun jual, namun hanya cara untuk menginterpretasikan pola indikator dan grafik. Perusahaan tidak bertanggung jawab atas penggunaannya.

------


       

0 comments:

Post a Comment