equityworld futures pusat
Tuesday, October 7, 2014

Tuesday, October 07, 2014
Selamat Pagi, Berikut adalah Ulasan Market Report untuk Index Hangseng serta LOCO LONDON GOLD
(Selasa,07 Oktober 2014)

News LOCO LONDON GOLD:
Open                      High                        Low                        Close                     Range
1185.90                 1209.05                 1182.95                 1206.75                                 26.10

Emas kembali naik kisaran 1,4 persen pada hari Senin, dan merupakan kenaikan terbesar satu hari dalam dua bulan terakhir, karena dollar mengalami penurunan tajam yang memicu permintaan fisik serta short covering pasca bullion sebelumnya sempat mencapai level terendahnya dalam 15-bulan terakhir.

Logam mulia secara luas mengalami rebound seiring reli dolar terkait aksi profit taking yang muncul pasca rilis laporan pekerjaan pada hari Jumat kemarin dimana memperkuat pandangan Federal Reserve yang akan menaikkan tingkat suku bunga AS. Indeks dolar AS turun sebesar 0,8 persen.

Sebelumnya pada hari Senin, logam emas jatuh ke level terendah sejak akhir bulan Juni 2013 yang lalu, level terendah dalam empat tahun terakhir pada level $ 1.180 per ons.

Di COMEX – New York, AS, emas berjangka ditutup naik sebesar $14,40 pada level $ 1,207.30 per ons dalam volume perdagangan yang berat.

News Index Hangseng:
Open                      High                        Low                        Close                     Range
23001                    23395                    22822                    23251                    573

Bursa Hong Kong naik, dengan indeks acuan menuju kenaikan terbesar dalam sebulan terakhir, akibat pembukaan beberapa barikade oleh demonstran pro-demokrasi pasca memulai pembicaraan dengan para pejabat pemerintah.

Indeks Hang Seng naik sebesar 1,1 persen ke level 23,315.04 pada penutupan hari kemarin, pasca turun sebesar 0,3 persen. Pekan lalu Indeks Hangseng turun sebesar 2,6 persen, merupakan penurunan tertajam sejak bulan Maret, pasca polisi menggunakan gas air mata dan semprotan merica dalam aksi demonstrasi terbesar di Hongkong selama beberapa dekade terakhir.

Analisa Teknikal:
Analisa Teknikal Loco London Gold (Selasa,07 Oktober  2014)(by Support Resistance)
Perkiraan Range Short (1180-1220) Middle (1170-1230); Perkiraan Range Tahunan (1050-1500); Target Naik selanjutnya diperkirakan di kisaran harga 1240an; Target Penurunan selanjutnya diperkirakan hingga di kisaran harga 1180an.
Analisa Teknikal Index Hangseng (Selasa,07 Oktober  2014)(by Support Resistance)
Perkiraan Range Short (22500-23400) Middle (22200-23700); Perkiraan Range Tahunan (1150-1600)

Calendar Economic (Selasa,07 September  2014) (WIB)
10:30 / AUD / Interest Rate Decision (Oct) + RBA Rate Statement / HIGH
13:00 / EUR / German Industrial Production (MoM) (Aug) / Medium
13:30 / JPY / BoJ Press Conference / HIGH
14:15 / CHF / Retail Sales (YoY) (Aug) + CPI (MoM) (Sep) / Medium
15:30 / GBP / Industrial Production (MoM) (Aug) + Manufacturing Production (MoM) (Aug) / HIGH              
19:30 / CAD / Building Permits (MoM) (Aug) / Medium
21:00 / GBP / NIESR GDP Estimate / Medium
21:00 / USD / JOLTs Job Openings (Aug) / Medium

DEMIKIAN INFORMASI YANG DAPAT SAYA SAMPAIKAN, SEMOGA BERMANFAAT
SELAMAT BERAKTIVITAS DAN SUKSES UNTUK KITA SEMUA

TERIMA KASIH

Disclaimer:
Setiap laporan yang tersedia di dalam materi publikasi www.eduprogram-irw.com hanya disajikan sebagai informasi. Segala opini, berita, riset, analisa, harga dan lain-lain yang terkandung dalam materi ini diterbitkan sebagai komentar pasar secara umum. Informasi tersebut tidak ditujukan sebagai rekomendasi kepada siapapun untuk melakukan transaksi atas suatu produk investasi dan strategi perdagangan tertentu. www.eduprogram-irw.com dan Penulis tidak menjamin atau bertanggung jawab terhadap segala dampak yang dialami oleh pihak lain terkait penggunaan laporan ini.

------

0 comments:

Post a Comment